Ruang Tamu

Ternyata saya tidak bisa memungkiri bahwa ngeblog adalah kutukan. Bagaimanapun juga saya mencoba untuk tidak melakukan hal-hal yang berkaitan dengan ngeblog, namun tetap saja tidak bisa lari dari kutukan yang telah diturunkan.

Nama blog dicomot dengan semena-mena. Tidak ada hubungannya dengan bahasa Perancis ataupun bahasa asing lainnya. Sayapun tidak tahu artinya, jadi ... nikmati saja apa yang ada.

Blog ini adalah sebuah kelanjutan dari blog yang telah saya tinggalkan dan tidak mungkin untuk dihidupkan lagi. Beberapa tulisan masih sempat diangkat dari serpihan-serpihan pertolongan mbah google, namun sebagian besar sudah hanyut di telan prahara.

6 komentar:

  1. Tok..tok..tok.. aslmkm..
    Langsung masuk ruang tamu? Haha yang punya jarang di 'rumah'.

    BalasHapus
    Balasan
    1. yang punya sedang sibuk ngurusi pabrik katanya hahahaha

      Hapus
  2. Baru mau nanya, blog yg di wp, piye kabare?

    BalasHapus
    Balasan
    1. whahaha blog yang di WP sudah ditelan prahara mbak

      Hapus
  3. Bang mandor ngak ada contaknya tah? Email atau apa gitu?

    BalasHapus
    Balasan
    1. langsung meluncur saja ke kafkashuttlecock dot com. di sana tersedia alamat email YM dan kontak saya. Terima kasih

      Hapus

Ada komen, silahkan.
Mohon maaf jika tersandung Chapcha, setting saya sudah non-aktif tapi mungkin ini adalah kebijakan blogspot. Terima kasih